Friday, 14 September 2012

Sejarah Animasi

Comic Strip yang sering kita lihat sehari-hari sebenarnya sudah menjadi tampilan pada dekorasi tembok di Mesir sekitar 2000 tahun sebelum masehi, menceritakan banyak hal yang terjadi di Mesir waktu itu dari mulai tata cara kehidupan keseharian, pemerintahan sampai adu gulat antar prajurit. Leonardo Da Vinci juga menampilkan gerakan tangan yang berputar pada karya besarnya yaitu Vitruvian Man. Illustrasi malaikat-malaikat pada mural gereja karya Giotto juga memperlihatkan repetisi gerakan yang kontinyu. Di Jepang orang menggunakan gulungan gambar untuk menceritakan cerita panjang sama seperti layaknya Wayang Beber di Jawa. Pada tembok Candi Borobudur...

Sejarah Fotografi

FOTOGRAFI secara umum baru dikenal sekitar 150 tahun lalu. Ini kalau kita membicarakan fotografi yang menyangkut teknologi. Namun, kalau kita membicarakan masalah gambar dua dimensi yang dihasilkan dari peran cahaya, sejarah fotografi sangatlah panjang. Dari yang bisa dicatat saja, setidaknya "fotografi" sudah tercatat sebelum Masehi.DALAM buku The History of Photography karya Alma Davenport, terbitan University of New Mexico Press tahun 1991, disebutkan bahwa pada abad ke-5 sebelum Masehi, seorang pria bernama Mo Ti sudah mengamati sebuah gejala. Apabila pada dinding ruangan yang gelap terdapat lubang, maka di bagian dalam ruang itu akan terefleksikan pemandangan di luar ruang secara terbalik lewat lubang tadi.Kemudian, pada abad ke-10 Masehi, seorang Arab bernama Ibn Al-Haitham menemukan...

Wednesday, 21 December 2011

FINAL FANTASY VII: ADVENT CHILDREN (2005)

Tanggal Rilis : 14 September 2005 (Japan)Jenis Film : Animation | Action | Sci-Fi Diperankan Oleh : Takahiro Sakurai, Ayumi Ito and Shotaro MorikuboRingkasan Cerita FINAL FANTASY VII: ADVENT CHILDREN (2005) : Film ini menceritakan Dua tahun setelah kejadian Final Fantasy VII, penyakit yang disebut Geostigma menyebar di seluruh planet. Penyakit ini dipercaya disebabkan oleh material asing yang menyerang tubuh, akibat kejadian di Final Fantasy VII dua tahun lalu. Merasa bersalah dan dihantui masa lalunya, ex-SOLDIER Cloud Strife memilih hidup sendiri, jauh dari teman-temannya sambil bekerja di “Strife Delivery Service”, yang bermarkas di lokasi...

FILM FINAL FANTASY: THE SPIRITS WITHIN (2001)

Tanggal Rilis : 11 July 2001 (USA)Jenis Film : Action, Adventure, AnimationDiperankan Oleh : Alec Baldwin, Steve Buscemi, Ming-NaRingkasan Cerita FILM FINAL FANTASY: THE SPIRITS WITHIN (2001) : Pada tahun 2065, bumi akan dipenuhi dan diatur oleh alien. Manusia yang tersisa tinggal di “kota penghalang” di seluruh dunia dan berusaha membebaskan planet bumi dari Phantom, sebuah ras alien yang terkuat. Satu-satunya harapan bagi mereka datang dari ilmuwan Aki Ross dan mentornya, Dr Sid, yang memiliki rencana untuk menghancurkan Phantom tanpa merusak planet bumi, tapi seorang jendral bernama Hein bertekad untuk menggunakan meriam ruang Zeus untuk menghancurkan...

Monday, 12 December 2011

FILM INKHEART

Tanggal Rilis :2008Jenis Film :Adventure | Family | FantasyDiperankan Oleh :Brendan Fraser, Andy Serkis and Eliza BennettRingkasan Cerita FILM INKHEART : Mortimer Folchart (Brendan Fraser) memiliki bakat yang cukup unik. Ia mampu ‘menghidupkan’ tokoh fiksi dalam buku cerita hanya dengan membacanya keras-keras.Mortimer baru menyadari bakat ini ketika ia membacakan sebuah dongeng untuk putrinya Meggie (Eliza Bennett). Saat ia membacakan dongeng itu, tiba-tiba saja tokoh yang ada dalam buku dongeng tersebut hidup dan muncul di hadapan Mortimer. Sayangnya bakat ini memiliki efek buruk. Saat tokoh dalam dunia dongeng ini muncul ke dunia, maka secara...

Pages 301234 »
 
Powered by Blogger